Please activate JavaScript!
Please install Adobe Flash Player, click here for download

GE 48 web

96 global energI EDisi 48 I NOVEMBER 2015 FIGURE M aia Estianty mengeluh sempat tertipu konsultan pajak ‘nakal’. Pajak penghasilan Maia sebagai artis yang seharusnya dibayarkan, justru tidak dibayar. Ia lantas memu- tuskan membayar pajak sendiri. “Saya alami problem dulu dengan konsultan pajak, me- reka suka nakal, bukan suka, sering nakal malah. Ada nakal konsultan pajak yang saya sewa. SPT sudah disetor tapi tidak dibayar,” jelasnya. Artis multitalenta yang me- miliki tiga anak hadir bersama 130 wajib pajak (WP) lain itu saat tax gathering Direktorat Jendral Pajak (DJP) Jakarta Selatan 1 dan 2 bersamal Dirjen Pajak Sigit Priadi Pramudito menambahkan bahwa dirinya setelah kejadian itu langsung datang ke kantor pajak Kebayoran Lama Jaksel. “Saya disambut baik AR (account repre- sentative) dengan sangat baik. Semua baik malah, saya sebagai warga negara tidak merasa ngeri datang ke kantor pajak. Saat memeriksa pembayaran pajaknya, saya menemukan banyak yang tidak beres. Untung saya memanfaat- kan fasilitas sunset policy yang diberlakukan Ditjen Pajak pada tahun ini,” tegas pemilik hits Teman Tapi Mestra ini sambil tersenyum. Ia pun bersyukur mendapat kemudahan saat merasa masih kurang info edukasi pajak. “Tinggal datang ke kantor pajak, semuanya beres, mu- dah dan ternyata nggak repot,” tandas dia.ins Maia Estianty Sempat Tertipu, Pilih Bayar Pajak Sendiri

Pages Overview